Mungkin anda acapkali mengenal itu Ramalan Bintang atau zodiak, sebagai anak muda tentunya anda seringkali bertanya kepada teman anda zodiak gw hari ini apa? Tapi tahukah anda apa itu zodiak! Nah kita harus tau apa itu zodiak,...
Zodiak (dari kata Yunani Zoodiacos Cyclos yang artinya Lingkaran Hewan) adalah sebuah sabuk khayal di langit dengan lebar 18° yang berpusat pada lingkaran ekliptika. tetapi istilah ini dapat pula merujuk pada rasi-rasi bintang yang dilewati oleh sabuk tersebut, yang sekarang berjumlah 13. Dipercaya awal mula konsep ini berasal dari peradaban Lembah Sungai Eufrat kemungkinan hanya dengan 6 rasi: Capricornus, Pisces, Taurus, Cancer, Virgo, dan Scorpio, yang kemudian dipecah menjadi 12 karena penampakan tahunan 12 kali Bulan purnama pada bagian-bagian berurutan dari sabuk tersebut.
Di bola langit terdapat garis khayal yang disebut dengan lingkaran ekliptika. Jika diamati dari bumi, semua benda tata surya (planet, Bulan, dan Matahari) beredar di langit mengelilingi lingkaran ekliptika. Keistimewaan dari ke-13 zodiak dibanding rasi bintang lainnya adalah semuanya berada di wilayah langit yang memotong lingkaran ekliptika. Jadi dapat disimpulkan zodiak adalah semua rasi bintang yang berada disepanjang lingkaran ekliptika. Rasi-rasi bintang tersebut antara lain:
- Taurus (20 April - 20 Mei)
- Gemini (21 Mei - 20 Juni)
- Cancer (21 Juni - 22 Juli)
- Leo (23 Juli - 22 Agustus)
- Virgo (23 Agustus - 22 September)
- Libra (23 September - 22 Oktober )
- Scorpio (23 Oktober - 21 November)
- Ophiuchus (-)
- Sagittarius (22 November - 21 Desember)
- Capricon (22 Desember - 19 Januari)
- Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
- Pisces (19 Februari - 20 Maret )
Dan tiada Seorangpun yang dapat mengetahui ( dengan pasti ) apa yang akan
di usahakannya besok, dan tiada seorangpun
yang dapat mengetahui dibumi mana ia akan mati.
"Sesungguhnya Allah maha mengetahui lagi
maha mengenal."
(QS.Luqman:34 )
Ada Dua rincian Hukum dalam masalah ini :
1 . Apabila hanya sekedar membaca zodiak atau ramalan Bintang, walau tidak
mempercayai ramalan tersebut atau tidak
membenarkan, maka tetap Haram.
Akibat perbuatan ini, Shalatnya tidak diterima selama 40 hari.
Nabi Shallallahu 'alaihi wa Salam Bersabda :
"Barangsiapa yang mendatangi tukang ramal, maka Shalatnya selama 40 hari tidak
diterima.
Maksud tidak diterima Shalatnya dijelaskan
oleh An Nawawi Adapun maksud tidak
diterimanya Shalat adalah Orang tersebut
tidak dapat Pahala Shalatnya.
Namun Shalat yang ia lakukan tetap dapat
menggugurkan
kewajiban Shalatnya dan ia tidak butuh untuk mengulangi Shalatnya."
( Syarh Muslim, An
Nawawi, 14/227, Dar Ihya' At Turok Al' Arobiy Beirut, cetakan ke 2 tahun 1392 H ).
2. Apabila sampai membenarkan atau
meyakini ramalan tersebut, maka dianggap telah mengKufuri Al Qura'n yang menyatakan hanya disisi Allah pengetahuan Ilmu
Ghoib.
Nabi Shallallahu 'alaihi wa Salam Bersabda :
"Barangsiapa yang mendatangi Dukun atau tukang ramal lalu ia membenarkannya, maka ia berarti telah Kufur pada Al Qur'an yang telah diturunkan
pada Muhammad."
( HR. Ahmad no. 9532. Syaikh Syu'aibi Al Arnauth mengatakan bahwa hadits ini Hasan )
Wallahu a'lam Bish Shawab.
"Sesungguhnya Allah maha mengetahui lagi
maha mengenal."
(QS.Luqman:34 )
Ada Dua rincian Hukum dalam masalah ini :
1 . Apabila hanya sekedar membaca zodiak atau ramalan Bintang, walau tidak
mempercayai ramalan tersebut atau tidak
membenarkan, maka tetap Haram.
Akibat perbuatan ini, Shalatnya tidak diterima selama 40 hari.
Nabi Shallallahu 'alaihi wa Salam Bersabda :
"Barangsiapa yang mendatangi tukang ramal, maka Shalatnya selama 40 hari tidak
diterima.
Maksud tidak diterima Shalatnya dijelaskan
oleh An Nawawi Adapun maksud tidak
diterimanya Shalat adalah Orang tersebut
tidak dapat Pahala Shalatnya.
Namun Shalat yang ia lakukan tetap dapat
menggugurkan
kewajiban Shalatnya dan ia tidak butuh untuk mengulangi Shalatnya."
( Syarh Muslim, An
Nawawi, 14/227, Dar Ihya' At Turok Al' Arobiy Beirut, cetakan ke 2 tahun 1392 H ).
2. Apabila sampai membenarkan atau
meyakini ramalan tersebut, maka dianggap telah mengKufuri Al Qura'n yang menyatakan hanya disisi Allah pengetahuan Ilmu
Ghoib.
Nabi Shallallahu 'alaihi wa Salam Bersabda :
"Barangsiapa yang mendatangi Dukun atau tukang ramal lalu ia membenarkannya, maka ia berarti telah Kufur pada Al Qur'an yang telah diturunkan
pada Muhammad."
( HR. Ahmad no. 9532. Syaikh Syu'aibi Al Arnauth mengatakan bahwa hadits ini Hasan )
Wallahu a'lam Bish Shawab.
No comments:
Post a Comment
PENGUNJUNG YANG BAIK SELALU MENINGGALKAN KOMENTAR
Terima Kasih Sudah Berkunjung ke Wabsite Saya...